Senin, 18 April 2022

Peran dan Tugas Guru dalam Dunia Pendidikan

Peran dan Tugas Guru dalam Dunia Pendidikan

Di Post oleh Bapak Kusniadi, S.Pd



Pada umumnya guru adalah tenaga pendidik propesional yang mampu atau dapat mendidik,menyampaikan ilmu,melatih,memberi penilaian dan melakukan evaluasi terhadap siswanya.


Guru adalah sosok yang sangat penting dalam menciptakan generasi penerus yang berkualitas baik secara intelektual maupun akhlaknya agar tercipta penerus dan menjadi pemimpin bangsa ataupun individu yang berkrakter.Untuk itu,kita harus faham dan memahami tugas guru bukanlah hanya sekedar berdiri didepan kelas menyampaikan materi pelajaran.Menurut saya sebagai seorang guru kita harus dapat mempersiapkan siswa kita tuk bersaing dalam hidup dan kehidupan yang berkarakter agar bisa membaur dengan masyarakat guna kelangsungan hidupnya.Selin Ilmu yang kita berikan,kita harus bisa dan mampu mendidik,melatih keterampilan,memberikan bimbingan atau arahan dan menjadi motivasi mereka.Suatu kebanggaan kita sebagai seorang guru,jika melihat dan menyaksikan peserta didik kita berhasil menggapai cita citanya dan tidak melupaan gurunya.Untuk itu,marilah kita tanamkan jiwa sebagai seorang guru yang bisa digugu dan ditiru.demi tercapainya cita cita kita sebagai guru dan bangga karenanya.Untuk mewujudkan hal tersebut,kita tidak harus berdiam diri dan berpangku tangan.tantangan dan ujian semakin berat dan banyak.untuk itulah,sebagai seorang guru atau insan pendidik kita juga harus terus belajar,belajar dan belajar.Syukur alhamdulillah...sekarang ini banyak pelatihan yang berbasis daring atau online,sehingga memudahkan kita untuk tetap dapat mengikutikegiatan pelatihan tersebut demi kemajuan dan perkembangan ilmu kita yang selalu dituntut untuk melakukan perubahan.



SEPUTAR INFORMASI DAPODIK

  Perekaman Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) di Dapodik  Diposkan Oleh : Admin Dapodik   |    Tanggal : 14 Oktober 2022   |   ...